Menjadi Peserta PPWS Angkatan ke 10
![]() |
Guru SMP Negeri 1 Bangodua, 2 dari Kanan |
Selamat kepada salah seorang guru SMP Negeri 1 Bangodua, atas lolosnya menjadi peserta Pelatihan Pembuatan Web Sekolah (PPWS) Online angkatan 10 dan sudah mendapatkan akun registrasi melalui email sekolah, PPWS merupakan rintisan program percepatan
peningkatan pemanfaatan TIK sebagai penunjang pembelajaran yang rama
lingkungan, efisien dan berkeadilan yang diselanggarakan Balitbang Kemdikbud dengan biaya Gratis.
PPWS Angkatan 10 yang akan berlangsung dari tanggal 21 hingga 27 Oktober sebagaimana dikutip dari divisidatalitbang.net/index.php/peserta-ppws-online-angkatan-10, akan diikuti sebanyak 74 peserta dari 1000 peserta disediakan. Daftar Lengkap PPWS Angkatan 10 bisa dilihat disini
Bagi sekolah yang ingin
memiliki website, ada baiknya jangan sia-siakan kesempatan emas ini,
segera daftarkan diri, masih dibuka untuk pendaftaran PPWS angkatan ke XI hingga Angkatan XIII, Silahkan klik disini untuk mendaftar. tersedia bagi sekolah dan
madrasah dari seluruh Indonesia. Kabar baiknya, seluruh peserta akan
mendapat kemudahan dalam setiap rangkaian proses pelatihan ini, sesuai
dengan Motto kegiatan ini : Mudahkanlah, Jangan Dipersulit !!!.
Selamat untuk guru yang bersangkutan
Post a Comment